TUGAS MANDIRI 5~MATEMATIKA DISKRIT KAMPUS MILENIAL ITBI
NAMA: Geovanni Maruli Tua Sinaga
Kelas: Sore
Jurusan: Sistem informasi
A.contoh induksi matematika
1).
Buktikan 2 + 4 + 6 + … + 2n = n(n + 1), untuk setiap n bilangan asli.
Jawab :
P(n) : 2 + 4 + 6 + … + 2n = n(n + 1)
Akan dibuktikan n = (n) benar untuk setiap n ∈ N
Langkah Pertama :
Akan ditunjukkan n=(1) benar
2 = 1(1 + 1)
Jadi, P(1) benar
Langkah Kedua :
Asumsikan n=(k) benar yaitu
2 + 4 + 6 + … + 2k = k(k + 1), k ∈ N
Langkah Ketiga
Akan ditunjukkan n=(k + 1) juga benar, yaitu
2 + 4 + 6 + … + 2k + 2(k + 1) = (k + 1)(k + 1 + 1)
Dari asumsi :
2 + 4 + 6 + … + 2k = k(k + 1)
Tambahkan kedua ruas dengan uk+1 :
2 + 4 + 6 + … + 2k + 2(k + 1) = k(k + 1) + 2(k + 1)
2 + 4 + 6 + … + 2k + 2(k + 1) = (k + 1)(k + 2)
2 + 4 + 6 + … + 2k + 2(k + 1) = (k + 1)(k + 1 + 1)
Jadi, n = (k + 1) benar
2.Buktikan n3 + 2n habis dibagi 3, untuk setiap n bilangan asli
Jawab :
Langkah Pertama:
Akan ditunjukkan n=(1) benar
13 + 2.1 = 3 = 3.1
Jadi, n=(1) benar
Langkah Kedua:
Asumsikan n=(k) benar, yaitu
k3 + 2k = 3m, k ∈ NN
Langkah Ketiga:
Akan ditunjukkan n=(k + 1) juga benar, yaitu
(k + 1)3 + 2(k + 1) = 3p, p ∈ ZZ
(k + 1)3 + 2(k + 1) = (k3 + 3k2 + 3k + 1) + (2k + 2)
(k + 1)3 + 2(k + 1) = (k3 + 2k) + (3k2 + 3k + 3)
(k + 1)3 + 2(k + 1) = 3m + 3(k2 + k + 1)
(k + 1)3 + 2(k + 1) = 3(m + k2 + k + 1)
Karena m bilangan bulat dan k bilangan asli, maka (m + k2 + k + 1) adalah bilangan bulat.
Misalkan p = (m + k2 + k + 1), maka
(k + 1)3 + 2(k + 1) = 3p, dengan p ∈ ZZ
Jadi, n=(k + 1) benar
3.Buktikan untuk setiap bilangan asli n ≥ 2 berlaku
3n > 1 + 2n
Jawab :
Langkah Pertama:
Akan ditunjukkan n=(2) benar
32 = 9 > 1 + 2.2 = 5
Jadi, P(1) benar
Langkah Kedua:
Asumsikan n=(k) benar, yaitu
3k > 1 + 2k, k ≥ 2
Langkah Ketiga:
Akan ditunjukkan n=(k + 1) juga benar, yaitu
3k+1 > 1 + 2(k + 1)
3k+1 = 3(3k)
3k+1 > 3(1 + 2k) (karena 3k > 1 + 2k)
3k+1 = 3 + 6k
3k+1 > 3 + 2k (karena 6k > 2k)
3k+1 = 1 + 2k + 2
3k+1 = 1 + 2(k + 1)
Jadi, n=(k + 1) juga benar .
B.
1) percobaan 1 dan percobaan 2
=65×15
=975
2).jawab
Posisi satuan 5 kemungkinan angka(1.3.5.7.9)
Posisi ribuan 9 kemungkinan angka
Posisi ratusan 9 kemungkinan angka
Posisi puluhan 9 kemungkinan angka
Banyak bilangan ganjil seluruhnya:(5)(9)(9)(9)=3.645
Posisi satuan 5 kemungkinan angaka (1.3.5.7.9)
Posisi ribuan 10 kemungkinan angka (1-10)
Posisi ratusan 11 kemungkinan angka (0-10)
Posisi puluhan 11 kemungkinan angka(0-10)
Banyak bilangan ganjil keseluruhan (5)(9)(10)(10)=6050
Komentar
Posting Komentar